Tutorial Penggunaan Ascending Dan Descending
Kelompok : 4
ORDER BY digunakan untuk mengurutkan data yang akan ditampilkan dari sebuah kolom, secara default. Order By dibagi 2 yaitu
Ascending(ASC), yaitu diurutkan berdasarkan dari kecil ke besar.
Jika kita ingin mengurutkan dari besar ke kecil dapat digunakan descending(DESC).
Kali ini kita akan membuat contoh Ascending dalam tabel mahasiswa dan mencoba mengurutkan NPM.
Berikut Contoh Data Yang akan disusun
Dan Setelah itu tambahkan script ASC didalam $query, dan kita buat $sql = "SELECT * FROM student Order by StudentID ASC";
Maka Hasilnya Sebagai berikut setelah diberi ASC didalam query NPM nya akan berurut dari yang terkecil ke yang besar. Hasil nya sebagai berikut :
Berbeda dari Ascending , Descending yaitu mengurutkan data yang besar ke terkecil kita akan mencoba mengurutkan didalam NPM
Maka Script Sebagai Berikut :
$sql = "SELECT * FROM student Order by StudentID Desc";
Maka Tampilannya Desc Sebagai berikut dari yang terbesar ke yang terkecil
Berikut Adalah Tutorial Video Penggunaanya :
Berikut Tutorial menggunakan ascending dan descending semoga bermanfaat.
Dosen Pengampuh Matakuliah
Nama : M.Ropianto, M.Kom
NIDN : 1028067804
Status : Dosen Tetap YAPISTA/STT Ibnu Sina
Pengampuh Matakuliah : Algoritma dan Pemrograman 3
Nama : M.Ropianto, M.Kom
NIDN : 1028067804
Status : Dosen Tetap YAPISTA/STT Ibnu Sina
Pengampuh Matakuliah : Algoritma dan Pemrograman 3
0 komentar:
Posting Komentar